JAKARTA—-Asosiasi Perusahaan Perdagangan Barang, Distributor, Keagenan dan Industri Indonesia (Ardindo) akan menggelar kegiatan bertajuk “ARDINDO GOWES & PASAR RAKYAT 2019” pada 2 dan 3 Maret mendatang. Lewat ajang ini Ardindo…
Peluang News
Berita Terkini
Wildan Mustofa, Petani Kopi di Sindangkerta Berkualitas Ekspor
BANDUNG—-Jerih payah Wildan Mustofa,, 50 tahun sebagai petani kopi tidak sia-sia. Budi daya kopi yang dirintisnya di Desa Weninggalih seluas 6o hektare dan Desa Mekarsari seluas 10 hektare, Kecamatan Sindangkerta,…
Percepat Penyaluran, LPDB Gandeng BUMN dan Apex
JAKARTA—- Direktur Utama Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (LPDB KUMKM) Braman Setyo mengatakan pihaknya menggandeng BUMN dan Apex untuk mempercepat penyaluran mikro melalui fintech. Diharapkan…
Tingkatkan Kompetensi Karyawan, Bank Bukopin Gelar Sekolah Pasar Modal
JAKARTA––Bank Bukopin menggandeng Bursa Efek Indonesia hari ini menggelar Sekolah Pasar Modal (SPM), sebagai bagian dari program edukasi dan sosialisasi pasar modal kepada karyawan Perseroan pada Jumat, 22/2/2019. Sebanyak 50…
Harga BBM dan Pangan Turun, BI Proyeksikan Februari 2019 Deflasi 0,07 Persen
JAKARTA—Sejumlah harga komoditas pangan kembali menjadi normal setelah sempat meningkat pada bulan lalu. Telur ayam misalnya kembali rata-rata sekitar Rp23.500 per kilogram di pasar tradisional Jakarta. Harga ini turun tipis…
Nadya Nizar Jalani Bisnis dari Distro ke Brand Hijab Nadjani
BANDUNG—-Seorang yang terjun ke dunia wirausaha dituntut untuk peka terhadap perubahan zaman yang terjadi, agar bisnis yang dijalankan bertahan. Ketika mendirikan distro (distribution outlet, industri pakaian yang dibuat sendiri) booming…
Kopwan Srikandi Sukses Ekspor Gula Kelapa ke Negeri Kangguru
PURWOREJO—-Koperasi Wanita Srikandi berlokasi di Purworejo menambah daftar koperasi di Indonesia yang mampu menghasilkan produksi layak ekspor. Sejak 2017 koperasi yang beranggotakan 208 perempuan ini mengekspor gula kristal organik ke…
Rosdiah, Lestarikan Songket Siak, Peminatnya hingga Jepang
PEKANBARU—-Menjalankan wirausaha tenun songket Siak bagi Rosdiah Herlina bukan hanya bisnis , tetapi juga menuaikan amanah dari Sang Bunda Rahima atau Atun untuk meneruskan apa yang telah dirintisnya, melestarikan budaya…
Jasa Marga Gandeng Pertamina Siapkan Fasilitas 8 SPBU di Tol Trans Jawa
JAKARTA—-PT Jasa Marga TBK dengan anak usahanya PT Jasamarga Properti (JMP berkolaborasi dengan Pertamina siap memfasilitasi delapan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di koridor Tol Trans Jawa (SPBU). Keberadaan…
Kemkominfo Akui Keterlibatan UMKM dalam Penjualan Daring Sembilan Persen
JAKARTA—-Hanya sembilan persen dari seluruh pelaku Usaha Mikro Kecil Menegah (UMKM) di Indonesia yang melakukan pemasaran dan penjualan secara daring (online). Demikian diungkapkan Pelaksana Tugas Direktur Pemberdayaan Informatika Kementerian Komunikasi…
CIPS Ingatkan Kenaikan HPP Gula Berdampak pada UMKM
JAKARTA—-Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Assyifa Szami Ilman mengingatkan kenaikan HPP gula menjadi Rp10.500 per kilogram berpotensi mengerak HET naik ke level estimasi Rp 14.000 per kilogram. “Para…
Rangkaian Milad ke-6 Kopsyah BMI Cabang Lebak di KCP Cibadak.
LEBAK-—Dalam rangka Milad ke-6 Kopsyah Benteng Mikro Indonesia Cabang Lebak memberikan santunan kepada1000 yatim anak anggota di KCP Cibadak, Rabu (20/2/2019). Selain memberikan santunan, BMI Cabang Lebak juga melakukan kegiatan…
Dirjen Bea Cukai Ajak Pelaku E-Commerce Bagikan Data Transaksi
JAKARTA—-Pelaku e-commerce akan memperoleh kemudahan impor barang, namun untuk itu mereka juga dibersedia membagi data transaksi kepada pemerintah , khususnya data mengenai pembelian barang dari luar negeri. Demikian dikatakan Direktur…
“Unicorn” Potensi Bawa Produk Indonesia ke Pasar Internasional
JAKARTA—- Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Bambang Brodjonegoro mengungkapkan hingga saat ini Indonesia sudah memiliki empat unicorn , yakni Gojek, Bukalapak, Traveloka dan Tokopedia. Menurut Bambang keberadaan unicorn menguntungkan…
“Ghost Writer”, Energi Baru Film Horor Komedi
JAKARTA—-Industri film Indonesia kini sedang booming, namun suatu ketika bakal mengalami titik jenuh apabila penulis skenario masih terbatas di kalangan orang tertentu saja. Seperti halnya bintang baru, sutradara baru, diperlukan…
Gelar Aktivitas Sosial Milad 6 Kopsyah BMI
PANDEGLANG—Kopsyah BMI menggelar beragam kegiatan sosial dalam rangkaian Milad ke-6 di Cabang Pandeglang, Banten (Selasa, 19/02/2019). Kegiatan sosial tersebut antara lain santunan 1000 yatim dan sunatan 500 anak anggota; beasiswa;…
Riset Bea Cukai dan UNIED Ungkap Kawasan Berikat Terbukti Tingkatkan Ekspor
JAKARTA—-Riset Direktorat Bea dan Cukai, Kementerian Keuangan bersama Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) dan University Network for Indonesia Export Development (UNIED) mengungkapkan Kawasan Berikat (KB) dan Kemudahan Impor Tujuan Ekspor…
2019, Pelaku UKM di Galeri Menong Purwakarta Targetkan Dirikan Koperasi
PURWAKARTA-—Temukan Simping dan Semprong di Geleri Menong, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat. Kedua nama seperti saudara kembar itu adalah ikon jajanan khas kabupaten ini. Galeri ini merupakan sentra oleh-oleh yang terletak…
Bertemu Kayu Raja Asia di Kebun Raya Bogor
BOGOR—Sebagai warga, Anna Budiastuti merasa beruntung dengan keberadaan Kebun Raya Bogor. Ibu rumah tangga ini terpikat dengan pohon-pohon besar berusia tua dari kebun raya sendiri yang sudah berusia sekitar dua…
Satgas Citarum Kaji Sanksi Sosial Pencemar Sungai
BANDUNG—-Mereka yang suka membuang sampah atau mencari Daerah Aliran Sungai Citarum bakal terkena hukuman sosial. Wajah para pelaku akan dipublikasikan sebagai pencemar lingkungan di media sosial dan media massa. …
LPDB-KUMKM Dorong Sentra Perajin Batik Pamekasan Bentuk Koperasi
PAMEKASAN— – Lembaga Pengelola Dana Bergulir, Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (LPDB-KUMKM) Kementerian Koperasi dan UKM mengharapkan sentra-sentra perajin batik yang ada di Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur membentuk…
Jabar Kembali Berikan Kontribusi Ekspor Nasional Terbesar Januari 2019
JAKARTA——Provinsi Jawa Barat kembali memberikan kontribusi terbesar terhadap ekspor nasional pada Januari 2019, yaitu sebesar 2,58, miliar dolar AS atau setara 18,62 persen. Sementara Provinsi Kalimantan Timur di tempat kedua…
Neraca Perdagangan Indonesia Januari 2019 Defisit 1,16 Miliar Dollar
JAKARTA—-Badan Pusat Statistik (BPS) Nasional merilis nilai neraca perdagangan Januari 2019 mengalami defisit 1,16 miliar dolar AS. Pemicunya adalah defisit yang terjadi pada sektor migassebesar450 juta dolar dan nonmigas sebesar…
Tarif MRT akan Disubsidi, Kemenhub Usulkan Rp8500 Per 10 Kilometer
JAKARTA—-Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan, apabila tidak disubsidi maka tarif Mass Rapid Transit (MRT) bisa mencapai antara Rp25 ribu hingga Rp30 ribu dari Lebak Bulus hingga Bundaran HI. Tarif…
LPDB-KUMKM Dorong Dinas Koperasi Lebih Aktif
CIREBON—-Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (LPDB-KUMKM) menargetkan dana yang dialihkan mencapai Rp20 miliar kembali ke rekening LPDB dari rekening penampungan atas nama koperasi sepanjang…
SMUN 4 Bandung Gelar Festival Ghihari di Hari Valentine
BANDUNG—Para siswa-siswi SMUN 4 Bandung menggelar Festival Ghifari. Festival ini menghadirkan fashion show busana muslim, bakti sosial hingga kewirausahaan. Tujuannya untuk pembentukan karakter siswa bahwa ada kegiatan yang lebih positif…
Etty K Rosidin, Lestarikan Seni Budaya Sunda lewat Jenggala Manik
DEPOK—-Hampir dekade sudah Etty K Rosidin berkiprah di Sanggar Jenggala Manik yang didirikannya untuk melestarikan seni budaya Sunda di kalangan generasi milenial. Tekad perempuan kelahiran 1957 ini ialah agar seni…
Bandung Kini Punya Mal Tematik untuk Perajin
BANDUNG—-Ketua Dekranasda Provinsi Jawa Barat Atalia Praratya Kamil meresmikan Rupa Rupi Handycraft Market di Jalan Ahmad Yani, Bandung. Mal tematik pertama khusus untuk berkumpulnya para perajin untuk berbinis ditargetkan menjadi…
Akhirnya Grup Garuda Indonesia Turunkan Harga Tiket
JAKARTA—-Mulai hari ini, Kamis (14/2/2019) Grup Garuda Indonesia memangkas harga tiket mereka hingga 20 persen. Langkah ini merupakan tindak lanjut dari inisiasi awal INACA yang sebelumnya berlaku di beberapa…
OJK Tindak 231 “Fintech” Ilegal
JAKARTA—-Otoritas Jasa Keuangan kembali melakukan tindakan keras. Melalui Satuan Tugas Waspada Investasi menghentikan kegiatan 231 fintech atau penyelenggara layanan pinjam meminjam uang berbasis teknologi informasi (fintech peer to per) illegal….
Menhub Minta Maskapai Perhatikan Daya Beli Masyarakat
JAKARTA—-Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan, meskipun tekanan ekonomi global memaksa maskapai penerbangan menaikan tarif, hendaknya kenaikan itu tetap pada batas kewajaran. “Kenaikan tetap harus rasional dan memperhatikan daya…
Diskoria Hadirkan “Balada Insan Muda” ala 1980-an Selera Milenial
JAKARTA—Lewat “Balada Insan Muda”, dua selector Diskoria melahirkan kembali lagu-lagu party seperti era 1980-an ke era milenial. Duo yang terdiri dari Merdy Simanjuntak dan Fadli Aat ini meluncurkan single pertama…
2018, Sebanyak 2.713 KUKM Telah Manfaatkan Akses Pasar Smesco Indonesia
JAKARTA—Pada 2018 tercatat sebanyak 2.713 KUKM telah memanfaatkan layanan akses pasar yang dilakukan Smesco Indonesia. Angka ini meningkat 23,32 persen dibandingkan 2017. Layanan akses ini selama 2018 juga meningkatkan omzet sebesar…
AMPHURI Dorong Sanksi Tegas untuk Tertibkan Travel Haji dan Umrah Nakal
JAKARTA—-Dengan ditandatanganinya Kerja Sama (MoU) antara Kementerian Agama dengan 9 kementerian/lembaga terkait lainnya, diharapkan implementasi penegakan hukum terhadap agen-agen penyelenggara ibadah Umrah nakal bisa berjalan optimal. Demikian diungkapkan Sekretaris Jenderal…
PT JMP Mempercepat Pembangunan “Rest Area” di Trans Jawa Sebelum Lebaran 2019
JAKARTA—-PT Jasamarga Properti (JMP) saat ini mempercepat pembangunan konstruksi rest area di Jalan Tol Trans Jawa guna menunjang kenyamanan para pengguna jalan tol. Demikian diungkapkan Direktur Teknik PT JMP Tita…
Peneliti Sebut Malnutrisi Ancaman bagi Bonus Demografi
JAKARTA—- Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Assyifa Szami Ilman mengungkapkan malnutrisi masih menjadi salah satu ancaman bagi anak Indonesia. Itu artinya bila tidak diatasi maka malnutrisi mengancam potensi…
Dari Sopir Jadi Pengusaha Jasa Wisata
YOGYAKARTA—-Awalnya Risky Arif seorang sopir mobil rental di Yogyakarta sekitar 2012 hingga 2013. Penguasaan atas semua destinasi wisata yang ada di Provinsi DI Yogyakarta bahkan sampai Jawa Tengah memberikannya menjadi…
Jabar Resmi Punya Perda Kewirausahaan
BANDUNG—-Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersama Ketua DPRD Jabar Ineu Purwadewi Sundari menetapkan Peraturan Daerah (Perda) Jabar tentang Kewirusahaan. Penandatanganan penetapan Perda Kewirausahaan itu dilakukan saat sidang Paripurna DPRD Jabar…
RISED Prediksi Kenaikan Tarif Ojek Daring Berdampak Turunnya Permintaan Konsumen
JAKARTA—-Research Institute of Economic Development (RISED) merilis surveinya rencana pemerintah menaikkan tarif ojek daring (online) di Jakarta , Senin (11/2/2019). Hasil surveinya memprediksi, dengan penerapan tarif bawah dan atas pada…
“Mindset” Petugas Sampah Masih Menganut Pola Lama
JAKARTA—–Petugas sampah di pemukiman-pemukiman pada umumnya masih menganut mindset lama, yaitu mengambil semua sampah yang ada di bak sampah. Sekalipun pemilik rumah sudah mempunyai kesadaran lingkungan hidup, seperti melakukan pemilihan…
Switenia Puspa Lestari, dari Takut Laut Jadi Pembersih Laut
JAKARTA—Di usianya yang masih muda, Switenia Puspa Lestari mampu menjadi pendiri dan nahkoda dari Yayasan Divers Clean Action sejak 2015. Kegiatannya bukan hanya sekadar menyelam, tetapi juga mengajak penyelam…
Pemprov Jabar Targetkan Swasembada Pangan Lewat KUR Peternakan
GARUT—-Dalam lima tahun mendatang Pemprov Jabar menargetkan mampu memenuhi kebutuhan pangan untuk hampir lima puluh juta warganya secara mandiri dan tidak impor dari provinsi lain. Demikian diungkapkan Gubernur Jawa Barat…
Rasa Cinta Profesional Muda Era Global di “Antalogi Rasa”
Jika Anda bisa membuat seorang perempuan tertawa, maka tandanya perempuan itu suka pada Anda. Jika Anda bisa membuat seorang perempuan menangis, maka dia cinta kepada Anda. Seperti itu salah satu…
Menteri BUMN Minta Biaya Produksi untuk Pupuk Bersubsidi Diturunkan
CIANJUR—–Menteri BUMN Rini Soemarno mendorong PT Pupuk Indonesia menurunkan biaya produksi untuk pupuk bersubsidi. Caranya dengan melakukan efesiensi, sehingga biaya Rp4500 bisa dipangkas. Rini memahami bahan baku produksi pupuk adalah…
Gelar Pelatihan, Kemenpar Tingkatkan Kapasitas UMKM Pariwisata Lombok
LOMBOK TENGAH—- Kepala Bidang Perancangan dan Investasi Pariwisata Kementerian Pariwisata Muhadjir Suni mengatakan Kemenpar berupaya terus memfasilitasi kepentingan pelaku usaha pariwisata termasuk meningkatkan kapasitas UMKM yang bergerak di bidang pariwisata,…
OSS Belum Sempurna Menghambat Realisasi Investasi 2018
JAKARTA—-Peneliti Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Ariyo DP Irhamna mengatakan, belum sempurnanya penerapan pelayanan perizinan berusaha terintegrasi secara elektronik (Online Single Submission/OSS) menjadi kendala membuat terhambatnya realisasi…
2020, Pemprov Jabar Terapkan E-Budgeting Penuh
BANDUNG—-Upaya Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) agar daerah mengimplementasikan penggunaan e-planning dan e-budgeting tampaknya mulai dilaksanakan di sejumlah daerah. Pemerintah Provinsi Jawa Barat misalnya salah satu daerah yang sudah mengawalinya, tepatnya …
Kemenkop UKM Gandeng BIN dan Bareskrim Polri Tangkal Penipuan Investasi Berkedok Koperasi
JAKARTA—-Anda pernah tiba-tiba mendapatkan SMS mengaku dari sebuah koperasi simpan pinjam menawarkan pinjaman dana berbasis online (daring) dengan besaran Rp5 hingga Rp250 juta? Lalu kemudian Anda diminta menghubungi sebuah nomor, …
Gagal Capai Target, Pertumbuhan Ekonomi 2018 Hanya 5,17 Persen
JAKARTA—-Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2018 mencapai 5,17 persen, lebih tinggi dibanding capaian 2017 sebesar 5,07 persen dan 2016 sebesar 5,03 persen. Demikian hasil rilis yang diungkapkan Kepala Badan Pusat Statistik…
Menkop Dukung Forkom KBI Gagas “Coorperative Incorporated”
DENPASAR—–Menteri Koperasi dan UKM AAGN Puspayoga berikan respon positif terhadap gagasan Forum Komunikasi Koperasi Besar Indonesia (Forkom KBI) membentuk Cooperative Incorporated. Gagasan itu bakal merubah citra perkoperasian sebagai…
JALAN PANJANG MANDATORI KREDIT UMKM
Sampai akhir 2018, BI mewajibkan perbankan untuk menyalurkan kredit UMKM sebesar 20% dari total kredit. Namun masih ada bank yang tidak bisa memenuhinya. Apa solusinya? Sektor usaha mikro, kecil, dan…
JURUS BI MAJUKAN UMKM
BI bukan memberi instruksi kepada perbankan untuk menaikkan porsi kredit UMKM, tetapi juga terjun langsung mendampingi pelaku usaha. UMKM Go Online merupakan prioritas utama untuk mendongkrak penetrasi di pasar global….
MENUNGGU UNDANG UNDANG KOPERASI NAN TAK KUNJUNG TIBA
Bak drama dua babak Samuel Beckett berjudul “Menunggu Godot”. Begitulah kerinduan masyarakat koperasi terhadap lahirnya UU Koperasi baru. Namun yang dinanti tak kunjung tiba. Janji manis pemerintah dan legislatif yang…
Bank BUMN Dominasi Penyaluran Kredit UMKM
Instruksi BI kepada perbankan agar menaikkan porsi kredit UMKM minimal menjadi sebesar 20% dari total kredit paling lambat akhir tahun lalu belum sepenuhnya berhasil. Setidaknya, sampai November 2018 di industri…
MILAD 15 TAHUN KOPERASI SEJAHTERA BERSAMA SAATNYA GENERASI MILENIAL MEMIMPIN
Ibarat pohon, semakin tinggi makin besar angin menerpa. Pepatah itu sangat pas dengan perjalanan 15 tahun Koperasi Simpan Pinjam Sejahtera Bersama. Kinerjanya kian berkibar namun tantangan dihadapi juga tidak kecil….
Koperasi Simpan Pinjam Makmur Mandiri Catat Pertumbuhan Signifikan
DIBAYANGI kondisi perekonomian belum pulih sepanjang tahun 2018, Koperasi Simpan Pinjam Makmur Mandiri justru membukukan kinerja usaha kinclong. Kenaikan jumlah anggota sebesar 187% dari semula hanya 11.135 orang di tahun…
Membumikan Tauhid untuk Kemakmuran Bersama
“Kinerja Kopsyah BMI terus bertumbuh dan semakin dipercaya masyarakat. Selaras dengan pertumbuhan tersebut, komitmen pemerataan ekonomi dengan pemberdayaan akan senantiasa dipegang teguh”. “DILIHAT dari perannya selama ini, Koperasi Syariah…
PANEN CABAI KOPSYAH BMI MENGGAGAS TANGERANG MENJADI SENTRA CABAI NASIONAL
Tidak mudah bagi Sihabudin (33) memperoleh modal untuk mengembangkan usaha di luar kegiatannya sebagai guru agama. Tetapi sebidang tanah sawah seluas 900 meter miliknya mampu memberikan sumber pendapatan baru. Berkat…
Kopsyah AKR, Semakin Miskin Semakin Layak Jadi Anggota Koperasi
DIRENTANG usianya kesepuluh kinerja Koperasi Simpan Pinjam Pembiayaan Syariah Abdi Kerta Raharja (Kopsyah AKR) melesat dengan pertumbuhan aset menggembirakan. Koperasi terbilang besar di Provinsi Banten ini mengantongi aset Rp81 miliar…
KOPINDOSAT BERGEGAS EKSPANSI MELALUI KIPRAH EMPAT ANAK PERUSAHAAN
SEBAGAI koperasi fungsional di perusahaan besar sekelas PT Indosat Tbk, tentu tidak sulit bagi Koperasi Pegawai Indosat (Indosat) mengintip berbagai peluang usaha di lingkungan internalnya. Kondisi itu memang tak terpungkiri…
Pecinta Louhan, Tak Lekang Ditelan Waktu
Masa booming louhan sudah lewat. Di awal 2000-an, aquarium berisi ikan-ikan berkepala jenong mulai disingkirkan sebagai aksesori ruangan di rumah-rumah. Tapi, komunitas penggiat ikan unik ini terbukti tahan banting. Anggotanya…
JALAN PANJANG RULLI NURYANTO
PENGABDIAN panjang itu akhirnya tak sia-sia. Perjuangan meniti anak tangga tertinggi sebagai pejabat negara telah dilalui oleh Rulli Nuryanto. Ia kini dipercaya menjabat sebagai Deputi Bidang Pengembangan SDM di Kementerian…
BERBAGI UNTUK KORBAN GEMPA PALU DONGGALA
Ada perasaan bersalah ketika Kamis pagi 17 Januari lalu itu kami mendarat di Bandara Mutiara SIS Al-Jufrie Palu, Sulawesi Tengah. Maklum baru hari itu kami bias memenuhi janji untuk segera…
LPDB GENCARKAN SISTEM JEMPUT BOLA
Usai lakukan konsolidasi internal yang ketat di tahun 2018, Lembaga Pengelola Dana Bergulir kini bersiap menggelontorkan lagi pinjaman pembiayaan berbunga rendah. Sasarannya bakal banyak tertuju ke koperasi dan usaha kecil…
Bonus Khong Guan untuk PKL
PEDAGANG makanan kaki lima merupakan realitas keseharian kita. Mereka menawarkan menu makanan berat atau setengah berat. Ada pedagang bubur ayam, ketoprak, gado-gado, ketupat sayur. Jika anda sempat mencermati, mereka memilih…
Doa dan Tanjidor Warnai Malam Imlek di Suryakencana, Bogor
BOGOR—-Selama berapa tahun terakhir ini Fajar Nugraha, 24 tahun rutin mengunjungi Vihara Dhanagun yang terletak di Jalan Suryakencana, Bogor setiap malam Imlek. Sekalipun bukan berasal dari keluarga etnis Tionghoa, namun…
Kenali dan Genggam Kreativitas di Tempat Kerja
Selain dukungan berupa bimbingan, lingkungan kerja yang positif juga akan merangsang kreativitas karyawan. Situasi atau lingkungan kerja yang terlalu kaku atau serius justru ‘memenjarakan’ peluang munculnya ide. TIDAK hanya desainer…
Dari Membayangkan Hingga ‘Mencuri’ Ide
Tak perlu meditasi atau datang ke kelas yoga terlebih dahulu untuk melakukannya. Cukup singkirkan gadget. Refresh pikiran dengan berjalan-jalan atau mencari udara segar di luar. Itu salah satu cara mudah…
Menanti Merger Bank BUMN Syariah
Pemerintah meyakini merger bank BUMN Syariah dapat melonjakkan pangsa dan penetrasi pasar perbankan berbasis bagi hasil. Wacana penggabungan atau merger bank-bank syariah anak usaha BUMN sudah lama bergulir. Kini wacana…
Pemasaran Offline Tetap Berpeluang
Dominasi jejaring online makin menggurita. Dunia bisnis memasuki era revolusi industri 4.0. Namun, hampir semua pakar marketing bersaran agar pebisnis tetap menggunakan strategi pemasaran konvensional dalam setiap promosi produk. …
Promo Usaha Makanan Tepat Sasaran
Biaya promo produk/jasa memang tak murah. Tapi bisa diakali agar tak mahal-mahal amat. Sebut saja dari kepedulain menjaga kualitas, sebar selebaran dan stiker, hingga bermitra dengan agen perjalanan. KEAHLIAN memasak…
Nguyen Thi Phuong Tao: Miliarder Maskapai Murah Asia Tenggara
DIA wanita paling tajir di Asia. Dia CEO dan pendiri maskapai penerbangan murah Vietnam VietJet. Namanya Nguyen Thi Phuong Tao, 48 tahun. Nguyen merintis VietJet dari nol. Sebagai maskapai…
INDONESIA PERLU BANK SYARIAH BESAR
Hendri Tanjung, Ph.D Dalam ujian terbuka promosi Doktor Ekonomi Universitas Trisakti, 22 Januari 2019 atas nama promovenda Nirdukita Ratnawati, salah seorang penguji bertanya “ Apakah promovenda yakin jika market…
MENGABORSI KOPERASI
Oleh : Suroto PROFESOR David Henly, pakar hukum adat dari Universitas Leiden yang meneliti koperasi dalam hukum adat pada tahun 2007 mengambil kesimpulan yang cukup menggelitik, koperasi di Indonesia…
RABASH KOOPERATIV MENDESAIN WIRAUSAHA SOSIAL
Diinisiasi sejumlah anak muda, Rabash Kooperativ memberi nuansa baru tentang bagaimana sebuah perusahaan berbasis koperasi yang mengedepankan pengembangan kewirausahaan sosial ketimbang mengejar profit yang lebih besar. Bermarkas di Gothenburg, Swedia,…
KELAPA PANGANDARAN GUGAH WIRAUSAHA KAUM MUDA
Selain mempunyai potensi pariwisata yang tinggi, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat adalah kawasan kebun kelapa dengan luas sekitar 21.000 hektare. Setiap harinya Pangandaran menghasilkan sekitar 700 hingga 750 ribu butir kelapa…
Batam, Pudarnya Magnet Sebuah Kota Industri
Dualisme kronis antara Pemko dan BP Batam dipangkas melalui beleid Istana. Kewenangan itu kini terpusat di tangan Walikota. Apa yang bisa dilakukan dengan pertumbuhan ekonomi 2%? Diusulkan jadi kawasan wisata…
Istana Kayu Kesultanan Alwatzikoebilah
Silsilahnya menunjukkan, Raja Kesultanan Sambas di abad ke-17 punya pertalian darah dengan Kesultanan Brunei Darussalam. Eksistensi kerajaan terbesar di Borneo barat hingga abad ke-19 ini berkelindan dan menyatu dengan Masjid…
Skandal
17 Juni 1972, lima orang tim sukses Richard Milhous Nixon untuk kursi presiden tertangkap tangan saat memasang penyadap suara di kantor Partai Demokrat. Awalnya diduga hanya kasus pencurian biasa, namun…
Tani
DI TENGAH kegagalan New Economic Policy (NEP), PM Nikita S. Khrushchev turun ke pasar untuk pencitraan. “Idiot!” teriak Ivan, petani kentang. Dia ditangkap, divonis 1,5 tahun. Rakyat heran, biasanya cuma…
Bos Kabur, Bawa Gaji 3.000 Karyawan
KEBAYANG pilunya nasib jadi karyawan PT Selaras Kausa Busana. Direkturnya, Kim Jae Chul, asal Korea Selatan, kabur. Ia membawa lari modal perusahaan Rp90 miliar. Akibatnya, 3.000 karyawan—1.000 karyawan kontrak dan…
Impor Ekspor Beras Membingungkan
KONON, Perum Bulog ingin ekspor beras, Maret mendatang. Hal itu diragukan Direktur Utama Food Station Tjipinang Jaya, Arief Prasetyo Adi. Argumennya, tingkat kebutuhan beras nasional. Jumlah produksi beras nasional tahun kemarin 80 juta…
Kenapa Harga Cabai Anjlok?
CABAI itu komoditas pertanian yang konsumennya besar. Demand-nya tinggi. Itu merangsang petani untuk menanamnya. Pasar perlukan supply. Kenapa saat panen harga turun? Saking murahnya, kita lihat video viral petani sampai…
Berkat Hadiah Bunga, Enggar Rintis Bisnis Buket Boneka
YOGYAKARTA—-Hati Enggar Kurniasih merasa lega ketika berhasil menyelesaikan seminar proposal skripsinya di almamaternya, Jurusan Akutansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta. Teman-temannya memberinya selamat dengan memberikannya beberapa potong bunga segar membuat…
Pemerintah Indonesia Akan Selaraskan Industri Sawit dengan Lingkungan
JAKARTA—-Pemerintah Indonesia akan menyelaraskan antara kebutuhan, efesiensi dan lingkungan terkait dengan industri kelapa sawit. Dengan demikian keduanya bisa beriringan dan tidak bertentangan. Demikian dikatakan Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution dalam…
Kemeriahan Menyambut Imlek di Bogor
BOGOR—-Jalan Suryakencana pada Sabtu (2/2/2019) memerah dan semarak dengan pernak-pernik imlek, yang jatuh pada Selasa (5/2/2019). Puluhan lampion dipasang di depan beberapa toko dan rumah di sepanjang kawasan Pecinan Kota…
Museum Zoology, Unik, Edukatif , Sayang Kurang Berkembang
Ssatu keluarga sedang mengamati diorama harimau di Musuem Zoology-Foto: Irvan Sjafari. BOGOR—-Salah satu bangunan bersejarah yang berada di Kota Bogor adalah Museum Zoology, Museum yang mempunyai luas bangunan sekitar 750…
2018, Didongkrak Usaha Percetakan, Industri Mikro dan Kecil Tumbuh 5,66 Persen
JAKARTA—-Pertumbuhan industri manufaktur mikro dan kecil (IMK) sepanjang 2018 naik atau tumbuh sebesar 5,66 persen terhadap 2017. Kenaikan ini terutama didorong naiknya produksi industri percetakan dan reproduksi media rekaman, naik…
“Laundry Show”, Kisah Getir (Jenaka) Pengusaha Jasa Penatu
“Laundry bukan hanya bisnis, tetapi keluarga bagi kami,”ucap Uki (Boy William), seorang pengusaha jasa penatu (laundry) ketika terharu melihat para pegawainya sudah menyatu dengan dirinya dalam narasi di film Laundry…
Meskipun Meningkat, Kunjungan Wisman 2018 Tidak Sesuai Target
JAKARTA-—Jumlah kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia selama 2018 mencapai 15,81 juta kunjungan atau meningkat 12,58 persen dibandingkan dengan jumlah kunjungan wisman pada 2017 yang mencapai 14.04 juta kunjungan. Data ini…
Mama Siwang Angkat Kuliner Cirebon hingga Eropa
CIREBON—-Sejak masa Sunan Gunung Jati orang Cirebon mengenal kudapan untuk pelengkap makanan yang disebut siwang, perpaduan bawang goreng dan teras udang disangrai. Pada masa dahulu orang makan nasi ditemani siwang….
Inflasi Januari 2019 Capai 0,32 Persen
JAKARTA—-Badan Pusat Statistik Nasional merilis inflasi yang terjadi pada Januari sebesar 0,32 persen. Inflasi didorong olehterjadinya kenaikan harga yangditunjukkan oleh naiknya sebagian besar indeks kelompok pengeluaran Kenaikan yang terbesar kelompok…
Mendag Sebut Kenaikan Harga Acuan Telur karena Pakan Ayam Mahal
JAKARTA—-Harga telur ayam di sejumlah pasar tradisional di Jakarta rata-rata berkisar Rp24.394 per kilogram. Bahkan di Pasar Jatinegara mencapai Rp26.000 per kilogram dan di Pasar Glodok dan Pasar Grogol Rp25…
Wapres Minta Pelaku Pasar Digital Dukung Pemasaran UMKM
JAKARTA—–Pelaku Pasar Digital (e-commerce), seperti Bukalapak, Tokopedia, dan sebagainya diminta untuk terlibat mendukung pelaku UMKM untuk memasarkan produknya. Keterlibatan mereka ini dapat mendorong tumbuhnya industri kreatif. Langkah ini juga dilakukan…
KPMK Pangandaran Berjuang dengan Modal 6 Ribu Butir Kelapa
PANGANDARAN—–Pangandaran sejak zaman dahulu kala adala penghasilan kelapa yang potensial. Sayangnya nasib petani kelapa di daerah tidak mengalami kemajuan. Harga kelapa yang dijual butiran tidak menentu. Kelapa dari Pangandaran memang…
BRI Targetkan Penyaluran Kredit UMKM Capai 80 Persen pada 2022
JAKARTA—-Direktur Utama PT Bank Rakyat Indonesia Suparjo mengatakan, penyaluran kredit BRI tumbuh 14,1 persen pada 2018. Oleh karena itu pihaknya yakin meraih target portofolio penyaluran kredit UMKM mencapai 80 persen…
Akademi RMD, Sekolah Sepak Bola Konsep Pesantren
JAKARTA—–Belajar dan menekuni sepak bola, tetapi juga tidak melupakan pelajaran agama. Demikian konsep yang ditawarkan Sekolah Sepak Bola(SSB) dan Akademi Remaja Masa Depan (RMD) yang didirikan Mohamad Firdaus sejak April…
Pemerintah Buka Keran Impor Jagung atas Permintaan Peternak
JAKARTA—-Perum Bulog melakukan impor jagung untuk pakan ternak sebanyak 150 ribu ton atas permintaan pemerintah dalam rapat di Istana Negara, Kamis (24/1/2019). Hal itu diungkapkan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.





