Peluang News, Jakarta – Markas Besar (Mabes) TNI resmi membentuk Satuan Tugas (Satgas) baru yang berfungsi untuk memantau, mencegah, dan menindak seluruh anggota di internal yang terlibat judi online, korupsi…
TNI

Akhirnya, Kapten Philip Mark Mehrtens Berhasil Dibebaskan
Peluang News, Jakarta – Dalam kurun waktu 1,5 tahun, Pilot Philip disandera KKB Egianus Kogoya di wilayah Nduga. Berbagai upaya pun telah dilakukan pemerintah Republik Indonesia untuk membebaskan Pilot Philip…

Polri Pastikan Siap Amankan Kunjungan Paus Fransiskus dan ISF di Jakarta
Peluang News, Jakarta – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) bersama dengan jajaran Tentara Nasional Indonesia (TNI) baru saja menggelar apel gelar pasukan gabungan dalam rangka pengamanan kunjungan Paus Fransiskus dan…

Dewan Pers Desak Kapolri Bentuk Tim Investigasi Untuk Usut Kebakaran Rumah Wartawan di Sumut
Peluang News, Jakarta – Dewan Pers meminta dan mendorong agar jajaran kepolisian dapat segera membentuk tim investigasi untuk mengusut kasus kebakaran rumah seorang wartawan di Kabupaten Karo, Sumatera Utara (Sumut)….

Kapolri Pastikan Kesiapan Mudik di Pelabuhan Gilimanuk Bersama Panglima TNI
Peluang News, Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto melakukan pemantauan atau patroli udara menggunakan helikopter menuju Pelabuhan Gilimanuk, hari ini, Kamis (4/4/2024). Kapolri…

Strategi Kapolri Dalam Wujudkan Mudik yang Aman dan Nyaman Tahun Ini
Peluang News, Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo telah memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat bersama dengan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto di Lapangan Silang Monas, Jakarta Pusat, Rabu…

Kemenkeu: THR dan Gaji ke-13 ASN Melecut Daya Beli Masyarakat
Peluang News, Jakarta – Kementerian Keuangan menyatakan pemberian tunjangan hari raya (THR) dan gaji ke-13 Aparatur Sipil Negara (ASN) dan TNI/Polri serta pensiunan bertujuan untuk mendorong daya beli masyarakat. “Di…

Bantah Disebut Dwifungsi ABRI, Menpan RB Jelaskan RPP Soal ASN Bisa Isi Jabatan TNI-Polri
Peluang News, Jakarta – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB), Abdullah Azwar Anas buka suara terkait banyaknya kritik mengenai Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) posisi jabatan TNI dan…

Hilangkan Ego, Jokowi Tekankan Sinergitas TNI dan Polri
Peluang News, Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri Rapat Pimpinan (Rapim) TNI dan Polri bertema ‘Siap Wujudkan Pertahanan Keamanan untuk Indonesia Maju’ di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta, Rabu (28/2/2024)….
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.