PeluangNews, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya menetapkan mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas (YCQ) sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi penentuan kuota dan penyelenggaraan ibadah haji di Kementerian…
Peluang News
Berita Terkini
Dari Koperasi Kecil ke Pasar Dunia, Komira Buktikan UMKM Perikanan Bisa Naik Kelas
PeluangNews, Jakarta-Berawal dari sebuah koperasi kecil bernama Koperasi Perikanan Mina Rizki Abadi (KOMIRA) yang lahir di tengah masa reformasi Indonesia pada 1999, Komira tumbuh dari usaha sederhana berbasis kepercayaan dan…
MK Banyak Terima Permohonan Gugatan KUHP dan KUHAP Baru
PeluangNews, Jakarta – Ketua Mahkamah Konstitusi Suhartoyo mengungkapkan, banyak permohonan atau gugatan terkait Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) baru yang masuk ke MK….
Dr. Hendri Tanjung Masuk Tim Editorial Laporan Wakaf Global 2024–2025, Perkuat Peran Indonesia di Panggung Dunia
PeluangNews, Jakarta – International Institute of Islamic Waqf (IIIW) resmi meluncurkan Strategic Report on Global Waqf 2024–2025, sebuah laporan strategis yang memetakan kinerja wakaf institusional di 76 negara Islam dan…
Rayakan Misa Syukur Nataru, Pater Paskalis Tekankan Solidaritas Jamahan dan Integritas bagi Pelayan KSP Kopdit Pintu Air
PeluangNews, Jakarta-Keluarga besar KSP Kopdit Pintu Air se-Kabupaten Sikka menggelar Misa Syukur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) bersama. Acara yang berlangsung khidmat ini dihadiri oleh jajaran pengurus, pengawas,…
UMP Jabar Naik 5,7 Persen, Pemerintah Janji Perkuat Kesejahteraan Buruh
PeluangNews, Jakarta – Wakil Menteri Ketenagakerjaan Afriansyah Noor bersama Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi membahas kebijakan upah minimum serta berbagai upaya Pemerintah Provinsi Jawa Barat dalam meningkatkan kesejahteraan pekerja dan…
Menaker Yassierli: Sertifikat BLK Tak Ada Artinya Jika Lulusan Tak Bekerja
PeluangNews, Jakarta – Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menekankan bahwa peserta pelatihan di Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) atau Balai Latihan Kerja (BLK) tidak boleh berhenti hanya pada penerbitan sertifikat. Lulusan…
BMKG Prediksi Peluang Hujan Mayoritas Kota Besar Indonesia, Waspada Gelombang Tinggi
PeluangNews, Jakarta – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi sebagian besar kota besar di Indonesia berpotensi mengalami hujan dengan intensitas ringan hingga sedang pada Jumat (9/1/2026). Sejumlah wilayah bahkan…
Lahan Sawit di Aceh Tamiang Akan Jadi Lokasi Hunian Korban Bencana Sumatra
PeluangNews, Jakarta – Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian mengungkapkan, lahan sawit di Kabupaten Aceh Tamiang bakal dijadikan lokasi hunian bagi para korban bencana Sumatra. “Termasuk juga tanah-tanah yang menjadi milik…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.





