Peluang news, Jakarta – Pegawai yang bekerja di Ibu Kota Nusantara (IKN) mendapat fasilitas khusus dari pemerintah, yakni berupa Pajak Penghasilan (PPh) akan ditanggung pemerintah sampai tahun 2035. “Intinya pegawai…
Ekonomi

Wujudkan Penyaluran yang Berintegritas, LPDB-KUMKM Teken Pakta Integritas
Peluang news, Jakarta – Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (LPDB-KUMKM) bersama Notaris melakukan penandatanganan terhadap Pakta Integritas, Jumat (1/12/2023). Pakta Integritas ini bertujuan untuk mewujudkan…

Pemerintah Kucurkan Dana Rp 3,7 Triliun untuk Insentif Fiskal Perumahan
Peluang news,Jakarta – Pemerintah terus berupaya mendongkrak pertumbuhan ekonomi nasional pada 2023 dan 2024. Upaya ini diwujudkan dengan mengucurkan dana sebesar Rp3,7 triliun untuk insentif fiskal bagi perumahan. “Kebijakan ini…

Cabai dan Bawang Merah Sumbang Inflasi Sebesar 42,8%
Peluang news, Jakarta – Cabai merah, cabai rawit, dan bawang merah, merupakan tiga dari 8 komoditas utama penyebab inflasi pada bulan November 2023. Cabai merah mengalami inflasi sebesar 42,83%, cabai…

Industri EV Dapat Ciptakan Peluang Ekonomi Baru di Tanah Air
Peluang news, Jakarta – Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM), Teten Masduki meyakini bahwa industri kendaraan listrik (electric vehicle/EV) mampu menciptakan peluang ekonomi baru dan lapangan kerja yang inovatif di tanah…

Satgas PASTI Komitmen Berantas Berbagai Aktivitas Keuangan Ilegal
Peluang news, Jakarta – Satgas PASTI atau Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal, berkomitmen untuk terus bersinergi dalam melakukan pemberantasan terhadap investasi ilegal, pinjaman online ilegal dan berbagai aktivitas keuangan…

Kendalikan Populasi Sampah Plastik Melalui Koperasi, KemenKopUKM Kolaborasi Bersama WWF Indonesia
Peluang news, Bogor – Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) berkolaborasi bersama dengan organisasi lingkungan World Wide Fund For Nature (WWF) Indonesia untuk mengendalikan populasi sampah plastik melalui wadah koperasi di…

BRI Proyeksikan Laba Rp55 Triliun hingga Akhir 2023
Peluang news, Jakarta – PT Bank Rakyat Indonesia Tbk atau BRI memperkirakan perolehan laba sebesar Rp55 triliun pada akhir 2023. Direktur Utama BRI, Sunarso mengatakan, perkiraan ini didasari dengan hasil…

Jelang Nataru, Mendag Pastikan Stok dan Harga Bapok Aman
Peluang news, Jakarta – Menjaga ketersediaan stok dan stabilitas harga bahan pokok (bapok) merupakan prioritas utama dari pemerintah. Menteri Perdagangan (Mendag), Zulkifli Hasan memastikan bahwa stok dan harga bahan pokok…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.