Peluang news, Jakarta – Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) membayarkan klaim simpanan tahap I nasabah Perumda Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Bank Purworejo, Jawa Tengah, menyusul pencabutan izin usaha yang dilakukan oleh…
Daerah

Alokasi Pupuk Subsidi di Aceh Barat Daya Tahun 2024 Dikurangi 50%
Peluang news, Banda Aceh – Alokasi/kuota pupuk subsidi untuk Kabupaten Aceh Barat Daya, Provinsi Aceh tahun 2024, dipangkas pemerintah pusat sebesar 50%. Hal ini membuat petani di sana cemas tidak…

Makassar New Port Diyakini Jadi Energi Baru Kawasan Timur Indonesia
Peluang News, Makassar – Makassar New Port (MNP) yang diresmikan Presiden Jokowi, hari ini, Kamis (22/2/2024), diyakini menjadi energi baru bagi Kawasan Timur Indonesia dengan dukungan konektivitas maritim secara nasional…

Harga Cabai dan Telur Ikut Meroket Menyusul Beras
Peluang News, Jakarta – Kenaikan harga pangan khususnya pada telur ayam dan holtikultura seperti cabai merah dan tomat dirasakan pula di DKI Jakarta. Kenaikan harga tersebut menyusul komiditas beras yang…

Kopdit Pintu Air Bangun Kantor Baru di Weetabula Setalah 8 Tahun Mengontrak
Peluang News, Sumba Barat Daya – Kopdit Pintu Air Cabang Weetabula membangun gedung baru setelah delapan tahun mengontrak’ Hal ini tercapai berkat kepercayaan masyarakat yang meningkat terhadap koperasi tersebut. Pembangunan…

Ganjil-Genap Tidak Diberlakukan di Jakarta saat Pencoblosan
Peluang News, Jakarta – Kebijakan penerapan kendaraan ganjil-genap saat pencoblosan atau Rabu, 14 Februari 2024, ditiadakan. “Karena bertepatan dengan pemungutan suara Pemilu 2024,” kata Kepala Dishub DKI Jakarta Syafrin Liputo…

Budidaya Jamur, Wanita Tani CSA Takalar Ubah Serbuk Gergaji jadi Cuan
Peluang News, Takalar – Di tangan sosok wanita cerdas dan cekatan, limbah dapat diubah menjadi cuan sekaligus sumber nafkah, seperti ditempuh Kelompok Wanita Tani [KWT] Rumah Jamur Takalar di Kabupaten…

Gunung Semeru Erupsi Lontarkan Abu hingga 800 meter ke Arah Tenggara
Peluang News, Jakarta – Gunung Semeru dilaporkan erupsi yang mengeluarkan abu vulkanik setinggi 800 meter dari pusat kawah Gunung Semeru di Kabupaten Malang dan Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur, Senin…

Pemprov DKI Jakarta Tambah Pasokan Sembako Murah untuk Jaga Inflasi
Peluang News, Jakarta – Pemprov DKI Jakarta terus menambah pasokan sembako murah untuk warga Jakarta. Program yang telah dilakukan sejak 15 Januari 2024 hingga kini masih terus berjalan dan menambah…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.